Teori:
Faktor persekutuan besar atau FPB dari dua bilangan bulat positif adalah faktor prima terbesar yang membagi habis kedua bilangan tersebut.
Contoh:
FPB dari 99 dan 33 adalah sebagai berikut,
Faktor prima 99: 1, 3, 9, 11, 33, 99
Faktor prima 33: 1, 3, 11, 33
sehingga FPB 99 dan 33 adalah 33
Implementasi Pemrograman:
- Buat class standar terlebih dahulu
class FPB {
public static void main(String[] args) {
}
} - Buat method untuk menghitung FPB. Method dibawah ini dalam bentuk rekursi
class FPB {
public static int fpb(int x, int y){
return (y == 0) ? x : fpb(y, x % y);
}
public static void main(String[] args) {
);
}
} - Program yang akan dibuat membutuhkan kotak dialog untuk mendapatkan masukan bilangan dari pengguna, sehingga perlu method JOptionPane di dalam paket class javax.swing
import javax.swing.JOptionPane;
class FPB {
public static int fpb(int x, int y){
return (y == 0) ? x : fpb(y, x % y);
}
public static void main(String[] args) {
);
}
} - Tulis kode untuk method main()
import javax.swing.JOptionPane;
class FPB {
public static int fpb(int x, int y){
return (y == 0) ? x : fpb(y, x % y);
}
public static void main(String[] args) {
String masuk;
int x, y, hasil;
masuk = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Bilangan 1");
x = Integer.parseInt(masuk);
masuk = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Bilangan 2");
y = Integer.parseInt(masuk);
hasil = fpb(x, y);
JOptionPane.showMessageDialog(null,
"FPB dari " + Integer.toString(x) + " dan " +
Integer.toString(y) + " adalah " + Integer.toString(hasil)
);
}
}
- Masukkan bilangan 1
- Masukkan bilangan 2
- Tunjukan FPB dari bilangan tersebut
terimakasih sangat membantu
BalasHapusmakasii aku jadi ngerti
BalasHapus